Friday, 13 March 2015

Tanda Bahwa Kamu Kecanduan atau Autis Terhadap Smartphone

 





















1. Smartphone adalah perangkat pertama yang kamu cek setelah kamu bangun tidur.

2. Saat pergi dan sudah ditengah jalan, kamu tidak ragu kembali ke rumah saat sadar Smartphone  saya tertinggal di rumah.

3. Kamu akan bermain Smartphone ketika kamu bosan dan tidak ada kerjaan.

4. Kamu terbiasa bermain geme, mendengarkan musik, dan browsing di Smartphone kamu sebelum tidur.

5. Kamu berpura-pura bermain atau mengecek Smartphone kamu meskipun tidak ada pemberitahuan dalam situasi yang canggung atau memalukan.

6. Bemain Smartphone (membalas sms, whatsapp, bbm, atau sosial media lainnya) saat sedang berjalan atau menuruni tangga.

7. Menjadi panik atau takut saat tahu bahwa Smartphone kamu rusak, hilang, atau tertinggal.

8. Kamu menghabiskan waktu lebih dari seharusnya di depan ponsel kamu.

9. Kamu pernah bertengkar dengan pasangan, orang tua, dan keluarga karena kamu terlalu sering sibuk dengan Smartphone.

10.  Kamu menggunakan Smartphone saat sedang menyetir mobil atau saat sedang lampu merah.

11.  Kamu sadar akan kecanduan Smartphone kamu dan ingin mencoba berhenti tapi khawatir tidak bisa dan tidak berlangsung lama.

No comments: